choose your language

cara verifikasi pin di google adsense - selamat malam sobat bloger pada kesempatan kali ini saya akan mempublish bagaimana cara memveryfikasi kan pin google adsense.kenapa alamat di minta untuk di verifikasi melalui pin?karena ini menandakan status ke jelasan tempat tinggal dan alamat yang valid dari pada seorang publisher itu sendiri.pertanyaan pertanyaan yang sering di temui adalah? bagaimana saya memperoleh pin verifikasi dari google adsense? cara nya sangat lah mudah adalah sebagai berikut(baca juga : cara memasang widget alexa 2016)

  • memiliki akun google adsense
  • memiliki alamat tempat tinggal yang valid alias masih di huni oleh yang bersangkutan
  • saldo yang sudah menyenggol ambang batas verifikasi yaitu 10 usd kisaran nya 130.000 rupiah lah

ketika saldo sobat menyentuh ambang pembayaran lihat seperti gambar di bawah


cara verifikasi pin di google adsense

langkah yang perlu di perhatikan yaitu jangan panik jika status akun pada opsi pembayaran di tangguhkan untuk sementara .hal ini merupakan tanda baik lho hehhehe sobat berarti udah mempunyai saldo yang cukup untuk memverifikasikan pin(baca juga : cara memasang widget donasi paypal 2016)

cara verifikasi pin di google adsense

klik option aksi untuk memasuki proses pemasukan kode pin anda setelah itu maka anda akan di bawa ke menu ini silahkan lihat pada gambar

cara verifikasi pin di google adsense

sebelum memasukan pin di sini pastikan dahulu sobat sudah mendapatkan kiriman amplop dari pak pos kira kira pin akan di kirimkan 3-6 hari kerja tergantung jauh dekat nya lokasi anda.nah kalau sudah dapat amplop silahkan masukan kode pin nya di sana.kira kira begitulah cara verifikasi pin google adsense.semoga artikel ini berguna trims.(baca juga : cara membuat widget rss feed berlangganan keren)

kode iklan tarok sini

0 comments:

Post a Comment

-->Dilarang keras menyepam
-->like dan share artikel ini jika menurut anda bermanfaat sekali
-->jangan copas artikel di sini karena semua kontent di lindungi hakcipta
-->berkomentar lah yang sopan
-->terimah kasih sudah berkunjung

 
Top